Kabinet Amir Sjarifuddin II [11 November 1947-29 Januari 1948]
Kabinet Amir Sjarifuddin II bertugas pada periode 11 November 1947 - 29 Januari 1948.
1. Perdana Menteri Amir Sjarifuddin
2. Wakil Perdana Menteri Sjamsuddin, Wondoamiseno, Setyadjit Soegondo, Dan AK Gani
3. Menteri Luar Negeri Agus Salim
4. Menteri Muda Luar Negeri Tamsil
5. Menteri Dalam Negeri Mohammad Roem
6. Menteri Muda Dalam Negeri Abdul Madjid Djojohadiningrat
7. Menteri Pertahanan Amir Sjarifuddin
8. Menteri Muda Pertahanan Arudji Kartawinata
9. Menteri Kehakiman Susanto Tirtoprodjo
10. Menteri Muda Kehakiman Kasman Singodimedjo
11. Menteri Penerangan Sjahbudin Latif
12. Menteri Muda Penerangan Setiadi
13. Menteri Keuangan AA Maramis
14. Menteri Muda Keuangan Ong Eng Die
15. Menteri Kemakmuran AK Gani
16. Menteri Muda Kemakmuran IJ Kasimo Dan Adji Darmo Tjokronogoro
17. Menteri Perhubungan Djuanda
18. Menteri Pekerjaan Umum Herling Laoh
19. Menteri Perburuhan SK Trimurti
20. Menteri Muda Perburuhan Wilopo
21. Menteri Sosial Suprodjo
22. Menteri Muda Sosial Sukoso Wirjosaputro
23. Menteri Pengajaran Ali Sastroamidjojo
24. Menteri Agama Masjkur
25. Menteri Kesehatan J. Leimena
26. Menteri Muda Kesehatan Satrio
27. Menteri Negara Wikana (Urusan Pemuda), Suja'as (Urusan Pangan), Siauw Giok Tjhan (Urusan Peranakan), Hindromartono (Urusan Kepolisian), Maruto Darusman, Anwar Tjokroaminoto Dan Sri Sultan Hamengkubuwono IX
Catatan
1. Sjamsuddin dan Mohammad Roem mengundurkan diri pada 22 Januari 1948.
Postingan Ini Dilindungi HAK Cipta, Dan menggunakan Anti Block Dan Copy dengan CSS3 (Belum bisa ditembus seperti Anti Copy Javascript) untuk menghindari Penjiplakan, Untuk Itu jika anda membutuhkan isi dari postingan ini untuk keperluan pembelajaran, anda dapat mengirimkan E-Mail ke djnand.dj@gmail.com
Posting Komentar
Posting Komentar